Cara Menggunakan WhatsApp dan Facebook Messenger di Browser Opera

May 24, 2017
cara menggunakan WhatsApp dan Facebook Messenger Di Browser Opera

Ibnuwajak.id – Menggunakan WhatsApp dan Facebook Messenger di Browser Opera tentu suatu terobosan terbaru dan sangat bagus karena bisa melakukan chatting sekaligus browsing di dunia maya tanpa harus membuka aplikasi ataupun membuka tab baru. Cara meneggunakan WhatsApp dan Facebook messenger di Browser Opera sangat mudah. Karena tinggal klik dan klik.

Sebelum sahabat menggunakan WhatsApp dan Facebook Messenger lakukan Pin Sidebar supaya icon WhatsApp dan facebook Messenge bisa di klik. Karena saat Browser opera reborn versi 45 selesai di instal atau di update, status dari sidebar extensi Facebook Messenger atau WhatsApp masih belum menyatu. Cara supaya menyatu, klik sidebar dan klik Pin Sidebar.

Cara Menggunakan WhatsApp di Browser Opera

Whatsapp di browser opera
Sistem kerja dari WhatsApp di Browser Opera seperti di aplikasi atau versi web yaitu dengan melakukan Scan QR Code, maka dari itu smartphone yang digunakan untuk WhatsApp statusnya menyala atau aktif. Berikut langkah-langkahnya:
  1. Klik Icon WhatsApp di Sidebar
  2. Klik Started
  3. Buka WhatsApp di Smartphone,Masuk Chats
  4. Klik pojok kanan atas pilih WhatsApp Web
  5. Arahkan kamera smartphone ke QR Code WhatsApp Browser Opera
  6. Setelah itu sahabat ibnuwajak bisa chat WhatsApp melalui Browser Opera tanpa terganggu status browsing.

Cara Menggunakan Facebook Messenger di Browser Opera

Facebook Messenger di Browser Opera
Sistem kerja Facebook Messenger di Browser Opera sama mudahnya saat menggunakan aplikasi Facebook Messenger. Daripada penasaran berikut langkah menggunakan Facebook Messenger di Browser Opera.
  1. Klik Icon Facebook Messenger
  2. Klik Started
  3. Masukkan Email dan Password Facebook Sahabat, setelah itu Facebook Messenger sudah bisa digunakan untuk chatting. Mudah bukan?
Demikian langkah-langkah Cara menggunakan WhatsApp dan Facebook Messenger di Browser Opera yang super duper mudah. Dengan Browser opera kebutuhan chatting dan browsing menjadi mudah. Selamat Mencoba!!!!

Jika Bermanfaat silahkan Share!!!

Artikel Terkait

Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments

Komen sesuai topik artikel ya!!!!!
Dilarang Meninggalkan link atau spam!!!
Berkomentar Bahasa Indonesia / Inggris dengan sopan!!!
Terima kasih Telah berkunjung !!!!