Honda CBR150R Jawara One Heart Versi 2016 Telah rilis

February 15, 2016
Jawara One Heart Honda CBR150R Versi 2016 Telah rilis - Sahabat Wajakteknologi Berita di kutib dari blog ternama otomotif iwanbanaran.com, tmcblog.com, dan kobayogas.com. walau kutipan tetapi wajakteknologi akan memberikan tulisan yang berbeda dengan sudut pandang berbeda pula. Wajakteknologi memantau beberapa hari tentang kemunculan honda CBR150R dari tiga blog keren itu. Perilisan Honda CBR150R dilakukan di Sentul internasional sirkuit. Dalam Perilisan pembalap Honda menghadirkan pembalap MotoGP mereka Marc Marquez dan Dani Pedrosa. Baca juga All New Satria F150 Injeksi
Honda CBR150R versi repsol
Honda CBR150R versi Repsol 2016

Langsung saja tanpa basa basi wajakteknologi akan berbicara desain dari Honda CBR150R versi 2016 ini. sekilas dari foto terlihat bahwa desain sangat berubah total serta shape juga berubah. menurut wajakteknologi memeng honda sedang genjar membuat perubahan dan keluar dari pakem model berkendara yang kalem dan pindah ke desain bengis.
Honda CBR150R Merah
Honda CBR150R Versi 2016 Merah

Desain Honda CBR150R Versi 2016 dari gambar yang beredar berbentuk runcing dengan lampu depan led dua bagian kanan kiri. dari samping terlihat mata sipitnya. dilihan seperti ingin mengulang kesuksesan Honda CBR150R CBU   Thailand yang masih menggunakan sasis delta box. dari samping terlihat gambot, dari depan. Buntut sekarang lebih sporty dengan tipe splitseat. lampu belakang runcing. Buritan motor tidak terlihat ada behel pegangan. Baca juga Motobot Robot Pertama Yamaha
Honda CBR150R Hitam
Honda CBR150R Versi 2016 HItam

Honda CBR150R memiliki basis mesin yang sama dengan Sonic150 dan CB150, Honda melakukan common part pada tiga produk ini. 
Honda CBR150R Putih
Honda CBR150R Versi 2016 Putih

Honda CBR150R versi 2016 ini memiliki ukuran Ban Seperti milik New CB150 serta beberapa hal yang baru pada spedometernya. Menurut tmcblog.com spesifikasi juga mirip CB150

Sahabat wajakteknologi.......Jawara One Heard Honda CBR150R Versi 2016 telah rilis. Patut menjadi pertanyaan adalah apakah akan se laris sebelumnya dengan total merubah tampangnya.

Sumber:
iwanbanaran.com
tmcblog.com
kobayogas.com

Artikel Terkait

Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments

Komen sesuai topik artikel ya!!!!!
Dilarang Meninggalkan link atau spam!!!
Berkomentar Bahasa Indonesia / Inggris dengan sopan!!!
Terima kasih Telah berkunjung !!!!