Air Terjun Lawean Penampihan Sekarang Lurus Tak Berkelok - Sahabat wajakteknologi Air Terjun Lawean Penampihan yang bertempat di Desa Geger, Kecamatan sendang daerah sekitar candi penampihan di lereng Gunung Wilis. Sekarang Air terjun Lawean Penampihan sedang mengalami renovas. Renovasi pengalihan aliran air sehingga tidak berbelok lagi. Aliran air dialihakan ke sebelah kirinya. Baca juga Dinas Pariwisata Tulungagung Mulai Berbenah
Berita wajakteknologi dapat dari group jejakkakitulungagung. Melihat dari foto-foto yang beredar memang pembelokan jalur masih terbilang baru. Menurut salah satu anggota yang pernah naik sampai atas air terjun memang air terjun Lawean Penampihan ini lurus.
Mungkin kenang-kenangan sahabat wajakteknologi yang sudah pernah kesana seperti naik ke atas supaya mendapatkan view yang bagus masih bisa tetapi tanpa grojogan air. Di tempat ini kita bisa melihat teman-teman kita dari atas air terjun. Baca juga Tulungagung Memiliki Penangkaran Penyu
Menurut Cerita Air Terjun Lawean Penampihan berbelok karena di atas air terjun jalurnya tertutup oleh batu besar serta ranting-ranting pohon yang yang jatuh dari atas menurut teman yang pernah sampai atasnya air terjun Lawean penampihan.
Dari foto-foto yang beredar juga kayaknya akan dibuat tempat parkir yang lebih dekat dengan lokasi dan tidak parkir di rumah warga ataupun parkir di dekat candi penampihan.
Motif mengembalikan ke jalur semestinya belum ada berita terkait. Ciri khas yang berbelok Zigzag sudah tidak bisa ditemui lagi.
puncak air terjun lawean penampihan |
Menurut Cerita Air Terjun Lawean Penampihan berbelok karena di atas air terjun jalurnya tertutup oleh batu besar serta ranting-ranting pohon yang yang jatuh dari atas menurut teman yang pernah sampai atasnya air terjun Lawean penampihan.
Dari foto-foto yang beredar juga kayaknya akan dibuat tempat parkir yang lebih dekat dengan lokasi dan tidak parkir di rumah warga ataupun parkir di dekat candi penampihan.
Motif mengembalikan ke jalur semestinya belum ada berita terkait. Ciri khas yang berbelok Zigzag sudah tidak bisa ditemui lagi.
Sahabat Wajakteknologi ...... Perubahan jalur dari yang sebelumnya berbelok semoga tidak mengurangi keindahan dari air terjun lawean penampihan serta kunjungan juga semakin banyak terhadapap Air terjun Lawean ini. Itulah sepenggal info Air Terjun Lawean Penampihan Sekarang Lurus Tak Berkelok.
Apakah akan tetap terkenal banyak lintahnya.....???? Menurut sahabat semuanya bagus yang baru apa yang lama???? Jaga terus kebersihan lokasi wisata teman-teman!!!!!
![]() |
Air terjun lawean penampihan lama |
Apakah akan tetap terkenal banyak lintahnya.....???? Menurut sahabat semuanya bagus yang baru apa yang lama???? Jaga terus kebersihan lokasi wisata teman-teman!!!!!