Acer Predator Helios 300 Unggulkan Fan AeroBlade 3D

June 18, 2017
acer predator helios 300

Ibnuwajak.id – Acer predator Helios 300, produk baru di kelas gaming yang memiliki dua spesifikasi yaitu Processor Generasi ke -7 Intel core i5 7300HQ dan intel core i7 7700HQ. Dengan dua tipe tentu acer predator helios 300 lebih fleksibel dalam harga dan juga segmen yang dituju. Ketika orang merasa harga Acer Predator Helios 300 Intel Core i7 kemahalan bisa memilih ke sistem Intel Core i5. Acer memang akhir-akhir ini sedang getol dalam meluncurkan produk gamingnya dengan nama predatornya.

Memiliki pilihan dua processor Acer Predator Helios 300 juga menawarkan hardware yang berbeda juga. Untuk urusan pengolah gambar atau VGA , Versi Intel Core i7 7700HQ disandingakan dengan VGA Nvidia GTX1060 dengan layar 17,3 inchi Full HD, Sedangkan versi Intel Core i 5 7300HQ dipadukan dengan VGA Nvidia GTX 1050Ti dengan layar 15,6 inchi Full HD. Kedua tipe ini sama-sama menggunakan memory RAM DDR4 sebesar 16GB yang dapat di upgrade hingga 32GB. Urusan kapasitas penyimpanan sudah disediakan SSD 128GB M.2 NVMe PCIe 3.0 x4 dan 1TB HDD SATA III 6Gbps.
spesifikasi acer predator helios 300

Kelebihan utama Acer Predator Helios 300 yang diunggulkan adalah kemampuan dula fan yang disematkan bernama Fan AeroBlade 3D. Kelebihan teknologi ini adalah kemampuan dalam mengatur suhu laptop supaya tidak cepat panas dan bisa bekerja optimal di kondisi kerja penuh. Berdasarkan inet.detik.com(15/06/2017) Teknologi kipas AeroBlade 3D sudah dipatenkan oleh Acer dan menjadi tertipis didunia dengan ketebalan hanya 0,1mm dan 25% lebih tebal sehingga bisa meminimalisir panas lebih baik daripada notebook gaming kompetitor.

acer predator 3D fan aeroblade 3d

acer predator helios 300  fan aeroblade 3d


Acer Predator Helios 300 memiliki bodi hitam yang diberi aksesn merah menyala. Di bagian keyboard kita akan menemukan backlide merah dan dipunggung layar terdapat hiasan garis merah. Selain itu warna merah juga disertakan pada lubang exhaust kipas. Sungguh berbeda dengan Acer Predator 21X yang lebih menggunakan warna biru kehijauan.

Apakah acer Predator Helios 300 sudah hadir di Indonesia? Sudah hadir, Harga acer predator Helios 300 direntang harga Rp. 25jutaan sampai Rp. 30jutaan
acer predator helios 300

acer predator helios 300

acer predator helios 300

acer predator helios 300

Artikel Terkait

Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silakan parse kode pada kotak parser di bawah ini.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments

Komen sesuai topik artikel ya!!!!!
Dilarang Meninggalkan link atau spam!!!
Berkomentar Bahasa Indonesia / Inggris dengan sopan!!!
Terima kasih Telah berkunjung !!!!