Ibnuwajak.id – 3 Smarphone Nubia Yang Siap Dibeli. Nubia memiliki tiga tipe smartphone yang hadir di Indonesia Nubia N1 lite, Nubia M2 lite, dan Nubia M2. Mungkin untuk orang Indonesia Smartphone ini masih baru ditelinga karena Smartphone Nubia masih baru masuk di Indonesia. Masuk dengan status preorder di e-commerce Lazada mulai 12 Mei 2017.
Perlu diketahui bahwa Nubia merupakan perusahaan smartphone asal China yang tergolong baru didirikan yaitu pada Oktober 2012. Dengan membawa tiga tipe Smartphone dari kelas bawah menengah dan atas tentu diharapkan bisa segera dikenal oleh banyak orang Indonesia. Berikut tiga tipe smartphone Nubia lengkap dengan spesifikasinya.
Nubia N1 Lite
Nubia N1 Lite merupakan produk paling bawah alias paling murah yang dijual oleh Nubia untuk pasar Indonesia. Dijual seharga Rp. 1.699.000 tentu menjadi pilihan yang sangat cocok untuk pemula atau ingin memiliki smarphone baru dengan dana dibawah 2 juta. Ditawrkan hanya dengan satu warna pilihan Hitam Emas dimana warna dominan hitam dengan bezel pinggir emas.
Beberapa keunggulan Nubia N1 Lite yang ditawarkan
Terdapat Finger Print atau pengenalan sidik jari dibagian belakang dekat kamer dengan kemampuan baca 0,3 detik
Tampilan layar besar 5,5” dengan resolusi HD tentu kegiatan bermain game dan bekerja menjadi nyaman.
Kamera depat memiliki bukaan atau aperture sebesar F2.0 dengan resolusi kamera 5MP ditemani Dual LED Flash
Penggunaan CPU Quad Core 64bit ditemani RAM cepat dan tempat penyimpanan yang besar, untuk akses Internet terdapat jaringan 4G LTE . Dual SIM Dual Standby, Untuk pemakaian lama disokong baterai 3000mAh.
Spesifikasi Nubia N1 Lite
Dual SIM Dual Stanby(DSDS)
Processor
MTK 6737, Quad Core 4xA53 1,25GHz, 64bit, ARM Mali-T720 image processor 550Mhz
RAM
2GB
ROM
16GB dapat ditambah MicroSD hingga 32GB
Ukuran Layar
Ukuran layar 5,5”, Resolusi 1280x720, PPI 267, Teknologi A-SI HD, Proses Poduksi Full Lamination
KAMERA
Kamera Belakang 8MP, 4P Precission Optical Lensa, F2.0 Aperture (Bukaan)
Kamera Depan 5MP, 3-pieces Lensa, F2,8 Aperture (Bukaan), 84 derajat Wide Angle, Beauty Filter di Kamera depan
Jaringan Internet
Pasar Asia dan Eropa
4G FDD LTE B1/B3/B5/B7/B8/B20
4G TD LTE B40
3G UMTS B1/B2/B5/B8
GSM B2/B3/B5/B8
Pasar Amerika
4G LTE FDD B2/B4/B5/B7/B12/B17/B28
3G UMTS B2/B4/B5
GSM B2/B5/B8
Sensor
Kompas, G-Sensor, Light Sensor, Proximity Sensor (Sensor Kedekatan), Hall Sensor
Pemetaan
GPS
Sistem Operasi
Google User Interface dengan Dasar Android Marhmallow 6.0
Multimedia
Dukungan audio Format: AMR, AWB, MP3, OGG, VORBIS, WAV, FLAC
Dukungan Video Format: MP4, 3GP/3G2, MOV, MKV, AVI, FLV
Dukungan Gambar Format: JPEG, PNG, GIF, BMP
Baterai
High-density lithium-ion polymer
Waktu Standby: +- 500jam
Waktu Bicara: 24 jam
Kapasitas 3000mAh
Non-removeable (tidak bisa dilepas)
Nubia M2 Lite
Nubia M2 Lite adalah produk Nubia kelas tengah yang dipasarkan di Indonesia. Memiliki dua warna yang ditawarkan Hitam-Emas (Black) dan Putih Emas(Gold), masing-masing ditawarkan dengan harga yang sama Rp. 2.799.000. Desain tidak beda jauh dengan Nubia N1 Lite serta ukuran layar juga sama 5,5”
Beberapa keunggulan Nubia M2 Lite yang ditawarkan
Keunggulan desain yang kokok Nubia M2 Lite dipaduka desain kaca 2,5D pada layar 5,5”, ditutup dengan material Unibodi, sehingga memiliki ketebalan 7,5mm
Kamera depan yang 16 MP menggunakan kamera ISOCELL CMOS dipadukan 2mikro m vitual pixel size dengan bukaan lensa F2.0.
Menamakan diri Mobile Photography Expert dimana kamera belakang menggunakan SONY EXMOR RS CMOS, Smart Noise Reduction, 0,1s Hybrid Focus PDAF+Contrast Focus.
Memiliki Teknologi Fast Charging ditemani aplikasi NeoPower 2.5 yang mampu memperpanjang hidup bateri melalui 118 fitu power saving
Spesifikasi Nubia M2 Lite
Dual Nano SIM Dual Stanby(DSDS)
Processor
MTK 6750, Quad Core ARM Cortex A53 1,50GHz, Quad Core ARM Cortex A53 1.0GHz, 64bit, 28nm HPM Process, Mali-T860 GPU, 700Mhz
RAM
4GB
ROM
32GB dapat ditambah MicroSD hingga 128GB
Ukuran Layar
Ukuran layar 5,5”, Resolusi 1280x720, PPI 267, Teknologi TFT Display, Saturasi Warna 80%, Teknologi pembuatan GFF
KAMERA
Kamera Belakang 13MP,Stacked CMOS, High Transparancy Organic Glass Lensa, 5-pieces Motor Drive Lensa, F2.2 Aperture (Bukaan), Neo Vision 6.0
Kamera Depan 16MP, BSI CMOS, 5-pieces Lensa, F2,0 Aperture (Bukaan), 79,8 derajat Wide Angle, Skin Retouching 2.0
Jaringan Internet
GSM 850/900/1800/1900
CDMA 1x&EVDO 800
TD-SCDMA B34/B39
4G TDD-LTE B38/B39/B41
4G FDD-LTE B1/B3/B5/B7/b8/B20
Fungsi Wireless
802.11 b/g/n/ac Wifi Supports 5GHz dan 2.4GHz
Bluetooth 4.0 Supports BLE
Sensor
Elektronik Kompas, G-Sensor, Light Sensor, Proximity Sensor (Sensor Kedekatan)
Pemetaan
GPS, GLONASS,BDS
Sistem Operasi
Nubia UI4.0 NeoVision 6.0 dengan Dasar Android Marhmallow 6.0
Multimedia
Dukungan audio Format: AMR, AWB, MP3, OGG, VORBIS, WAV, FLAC
Dukungan Video Format: MP4, 3GP/3G2, MOV, MKV, AVI, FLV
Dukungan Gambar Format: JPEG, PNG, GIF, BMP
DTS Audio Supported
Baterai
High-density lithium-ion polymer
Waktu Standby: +- 500jam
Waktu Bicara: 24 jam
Kapasitas 3000mAh
Cek Spesifikasi dan Harga di lazada Rp. 2.799.000 (Black)
Cek Spesifikasi dan Harga di lazada Rp. 2.799.000 (Gold)
Cek Spesifikasi dan Harga di lazada Rp. 2.799.000 (Gold)
Nubia M2
Nubia M2 adalah produk Nubia termahal yang dipasarkan di Indonesia. Berbeda dengan Nubia N1 Lite dan M2 Lite dimana processor menggunakan MTK, sedangkan Nubia M2 menggunakan Qualcomm Snapdragon. Masih menggunakan layar dengan ukuran yang sama dengan N1 Lite dan M2 Lite yaitu 5,5”. Harga Nubia M2 Rp. 4.399.000
Keunggulan Nubia M2 yang ditawarkan
Desain Ketebalan 7mm, dibalut bingkai metal dengan pahatan berlian, kemampuan layar menggunakan teknologi 2,5D
Spesifikasi Nubia M2
Dual Nano SIM Dual Stanby(DSDS)
Processor
Qualcomm Snapdragon MSM8953, Octa Core A53 2.0GHz, 14nm Process, 64bit, Adreno 506 GPU
RAM
4GB
ROM
64GB dapat ditambah MicroSD hingga 200GB
Ukuran Layar
Ukuran layar 5,5”, Resolusi 1820x1080, PPI 401, Teknologi Amoled Display, Saturasi Warna 90%, Teknologi pembuatan On-Cell Technology, Gorilla Glass
KAMERA
Dual Kamera Belakang 13MP Mono + 13Mp RGB, Stacked CMOS, Shapphire Glass Lensa, 5-pieces Motor Drive Lensa, F2.2 Aperture (Bukaan), Neo Vision 6.5
Kamera Depan 16MP, Stacked CMOS, F2,0 Aperture (Bukaan), 80 derajat Wide Angle, Skin Retouching 2.0
Jaringan Internet
GSM 850/900/1800/1900
CDMA 1x&EVDO 800
TD-SCDMA B34/B39
4G TDD-LTE B38/B39/B41
4G FDD-LTE B1/B3/B5/B7/b8/B20
Fungsi Wireless
802.11 b/g/n/ac Wifi Supports 5GHz dan 2.4GHz
Bluetooth 4.1 Supports BLE
Sensor
Elektronik Kompas, G-Sensor, Light Sensor, Proximity Sensor (Sensor Kedekatan), Hall Sensor, Gyro-Sensor
Pemetaan
GPS, GLONASS,BDS
Sistem Operasi
Nubia UI4.0 NeoVision 6.5 dengan Dasar Android Marhmallow 6.0
Multimedia
Dukungan audio Format: AMR, AWB, MP3, OGG, VORBIS, WAV, FLAC
Dukungan Video Format: MP4, 3GP/3G2, MOV, MKV, AVI, FLV
Dukungan Gambar Format: JPEG, PNG, GIF, BMP
DTS 7.1 TAS2555
Baterai
High-density lithium-ion polymer quick Charge Batteray
Kapasitas 3630mAh
Non-removeable (tidak bisa dilepas)
Cek Spesifikasi dan Harga Di Lazada Rp. 4.399.000
Itulah Spesifikasi 3 Smartphone Nubia dengan rentang harga yang berbeda memiliki desain yang sama dengan spesifikasi Hardware yang berbeda. Apakah anda siap meminangnya??? Kunjungi Lazada